Libur Lebaran 2022, Tukang Bakso dan Gerobaknya sampai Pengendara Motor Nyasar Masuk Jalan Tol

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Nyasar sering kali terjadi, tek terkecuali di momen Lebaran 2022 ini.
Mulai dari tukang bakso hingga pengendara motor nyasar masuk ke tol.
Polisi pun turun tangan menghalau agar tukang bakso dan pengendara motor tidak masuk ke tol karena berbahaya.
Bahkan tukang bakso dan gerobaknya yang nyasar di Tol Ciledug sampai dievakuasi petugas.
Baca juga: Fakta Ustaz Jago Silat Dikeroyok di Kuburan Cilandak Karena Petasan, Provokatornya Diduga 4 Gadis
Sementara para pemotor dikejar dan dihalau dengan pengeras suara.
Berikut empat momen aksi nyasar yang dirangkum Tribunnews.com dalam tiga hari terakhir.
Nyasar Masuk Tol Ciledug, Tukang Bakso Dievakuasi Satuan PJR
Peristiwa menggelitik terjadi di ruas Jalan Tol Jakarta-Tangerang hari ini.
Seorang pedagang bakso bergerobak masuk ke dalam ruas tol.
Alhasil, petugas Satuan Patroli Jalan Raya (PJR) harus mengevakuasi pedagang bakso gerobak itu.

About admin

Check Also

Ahmad Dhani Resmi Somasi Once Mekel, Nekat Nyanyikan Lagu Dewa 19 Ada Ancaman Hukuman : ColorNews24.com

JAKARTA – Ahmad Dhani secara resmi melayangkan somasi terbuka terhadap Once Mekel. Somasi terbuka disampaikan …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Recent Comments